Jonan Dihubungi jam 11, Archandra Hanya Beberapa Jam
Jumat, 14 Oktober 2016 – 21:18 WIB

Ignasius Jonan-Archandra Tahar. Foto dok Jawa Pos/jpnn.com
jpnn.com - JAKARTA - Diangkat kembalinya Ignasius Jonan dan Archandra Tahar memimpin Kementerian ESDM membuat publik terkejut.
Pasalnya, Jonan dan Archandra sudah didepak saat reshuffle menteri jilid II. Keduanya mengaku baru dihubungi Jokowi beberapa jam sebelum dilantik Jumat (14/10) siang.
"Kalau saya sekitar jam 11," ujar Jonan di Istana.
Baca Juga:
"Kayaknya beberapa jam sebelum ini," saut Archandra yang berada di samping Jonan.
Meski begitu, keduanya menyatakan siap mengemban tugas baru berkolaborasi memimpin Kementerian ESDM.
Termasuk siap menghadap dan berdiskusi dengan Jokowi.
Baca Juga:
"Tentu kami akan berkerja sama dalam hal-hal merevitalisasi sektor energi Indonesia," tandas Archandra.(chi/jpnn)
JAKARTA - Diangkat kembalinya Ignasius Jonan dan Archandra Tahar memimpin Kementerian ESDM membuat publik terkejut. Pasalnya, Jonan dan Archandra
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Kapolri Jenderal Listyo Membuka Orientasi XII HIKMAHBUDHI, Candra Aditiya Nugraha: Ini Kegiatan Berskala Nasional
- Viral Ulat di Menu Makan Bergizi Gratis, Disdik Semarang Belum Terima Laporan Resmi
- Bamsoet Prihatin Muruah Pengadilan Rusak Akibat Rentetan Kasus Melibatkan Hakim
- Senin Besok, Tol Junction Palembang Ramp 2 dan 3 Beroperasi, Sebegini Tarifnya
- Razia Gabungan di Rutan Pekanbaru, Ratusan Barang Terlarang Ditemukan
- Loyal demi Negeri, Misbakhun Batal Ikut Maraton di AS