Jonatan Christie Ungkap Tantangan di Asian Games 2022
Selasa, 26 September 2023 – 04:41 WIB
"Mudah-mudahan hasilnya akan positif seperti yang lalu, tetapi saya mau menikmati dahulu setiap hari-hari di sana," tutupnya.
Jojo sendiri mampu merebut emas Asian Games 2018 yang berlangsung di Istora Senayan, Jakarta.
Saat itu, Jojo mengalahkan Chou Tien Chen di partai puncak dengan skor 21-18, 20-22, 21-15.(pbsi/jpnn)
Pebulu tangkis tunggal putra Jonatan Christie menjadi salah satu wakil Indonesia yang tampil di Asian Games 2022.
Redaktur & Reporter : Dhiya Muhammad El-Labib
BERITA TERKAIT
- China Masters 2024: Head to Head Jonatan Christie vs Anders Antonsen, Jojo di Atas Angin
- Jadwal Final China Masters 2024: 2 Delegasi Merah Putih Berjuang, Kans Jojo Juara
- China Masters 2024: Jonatan Christie Berkali-kali Memukul Nomor 1 Dunia
- Nomor 1 Dunia Keok, Jojo Tembus Final China Masters 2024 & BWF World Tour Finals
- Jadwal Semifinal China Masters 2024: Sabar/Reza Ukir Rekor
- Jadwal Perempat Final China Masters 2024: 4 Wakil Indonesia Berjuang!