Joop Gall Beber Tiga Penyebab PSM Kalah dari Persib, Nomor 3 Sangat Mengejutkan
Rabu, 23 Februari 2022 – 14:45 WIB

Pemain asing PSM Makassar, Wiljan Pluim saat berduel dengan para pemain Persib. Foto: dok PSM Makassar
"Seperti biasa, sebelum pertandingan kami harus membuat persiapan yang matang, tetapi kami sulit melakukannya dengan baik karena beberapa pemain saya baru pulang karantina. Otomatis mereka sulit bermain 90 menit," katanya.
2. Gol Cepat Pukulan Telak PSM
Joop Gall mengaku gol cepat yang dilakukan oleh Persib Bandung merupakan pukulan telak bagi timnya.
"Kami kemasukan gol yang begitu cepat. Ini mempengaruhi mental tim," katanya.
Pelatih PSM Makassar Joop Gall membeberkan 3 penyebab timnya kalah dari Persib Bandung.
BERITA TERKAIT
- Zona Degradasi Liga 1 Memanas, Semen Padang Protes Keras
- Liga 1: Andre Rosiade Merasa Semen Padang Sudah Diatur untuk Degradasi
- 10 Pemain Persebaya Raih Kemenangan Penting dari Madura United
- Persija Menang, Persib Butuh 8 Poin, Cek Klasemen Liga 1
- Makna Gol Gustavo Franca saat Persib Hantam Bali United
- Bali United Kalah dari Persib, Pemain Kecewa dan Singgung Kelengahan