Jorge Martin Muntah Menjelang MotoGP San Marino
Jumat, 06 September 2024 – 13:13 WIB
“Ya, tekanan pasti selalu ada. Pecco (Bagnaia) juga memiliki tekanan karena ini (MotoGP San Marino) balapan kandangnya. Namun, kami harus terus melaju dengan cepat, tetapi yang terpenting harus tetap berhati-hati," tutur Martin.
“Sebenarnya, Misano trek yang saya suka. Lebih dari sekadar menyukainya, saya sangat jago di sana (memenangi sprint dan race tahun lalu di Misano). Namun, situasi sudah berbeda. Mari lihat apa yang terjadi tahun ini. Targetnya tentu akan tetap sama, menang. Saya berharap bisa mengulanginya," imbuh Martin. (adk/jpnn)
Apa yang terjadi dengan Jorge Martin menjelang MotoGP San Marino? Cek juga jadwal dan klasemen MotoGP di sini.
Redaktur & Reporter : Mufthia Ridwan
BERITA TERKAIT
- MotoGP 2025: Suksesor Marc Marquez di Gresini Racing Mematok Target Tinggi
- Federal Oil Berharap Gresini Racing Tetap Moncer Pada MotoGP 2025
- Kunci Gelar Juara Dunia MotoGP 2024, Jorge Martin Mengaku Terguncang
- Jorge Martin: Mimpi Saya jadi Kenyataan, Saya Juara Dunia
- Ini Makna Logo Baru MotoGP
- Juara MotoGP 2024, Jorge Martin Ikuti Rekor Spesial Valentino Rossi