JPI Apresiasi Lobi Jokowi soal Kouta Haji, Tetapi Menag Yaqut Merusak

JPI Apresiasi Lobi Jokowi soal Kouta Haji, Tetapi Menag Yaqut Merusak
Jaringan Perempuan Indonesia (JPI) saat menyampaikan laporan terkait dugaan KKN Kuota Haji ke Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK), Selasa (6/8). Foto: Source for jpnn

"Teruntuk Bapak Presiden RI Joko Widodo, kami sangat berterima kasih bahwa bapak berhasil melakukan lobi kepada Kerajaan Arab Saudi. Alhamdullilah kita mendapat tambahan kuota 20 ribu. Tetapi Bapak Presiden mesti cek kembali Menteri Agama kita ini Pak Jokowi, kok, bisa pembantu bapak ada tindakan sepihak dengan menetapkan kuota haji reguler menjadi kuota haji khusus sebanyak 8.400," kata Evi. (tan/jpnn)


JPI menduga Yaqut telah melakukan perbuatan fatal karena tidak menjalankan ketentuan Undang-undang.


Redaktur & Reporter : Fathan Sinaga

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News