JPNN Raih Enam Gold Winner
Selasa, 12 Februari 2013 – 02:58 WIB

JPNN Raih Enam Gold Winner
‘’Sebab bukan perkara mudah untuk meramu foto, tulisan dan elemen lain untuk menciptakan halaman depan terbaik,’’ kata Dahlan.
Lanjut Dahlan, ia menjamin penjurian ajang Anugerah IPMA dan INMA 2013 bersih, tak ada kongkalingkong dengan dewan juri yang reputasinya diakui secara nasional. Untuk IPMA, jajaran dewan juri terdiri atas Richie Wirjan (Chairman dan Presiden DM-Idholland), Oscar Motuloh (Kepala/ Kurator Galeri Foto Jurnalisme Antara), Ndang Sutisna (ECO-EURO RSCG Adwork), Profesor DR Ibnu Hamad (Fakultas Ilmu Sosial, Troy HY Pantouw (Direktur Komunikasi Perusaan Danone Aqua) dan Ilmu Politik Universitas Indonesia) dan Dian Umar Anggarini (Konsultan Public Relation).
Pertama di Sumatera
Bagi Harian Pagi Riau Pos, prestasi Double Gold Winners the Best of Sumatera ini semakin mengukuhkan diri sebagai koran terbaik di Sumatera di usianya yang sudah memasuki 22 tahun. Ini merupakan tahun ketiga koran dengan tagline ‘’Terbesar, Terdepan, Pertama Dibaca’’ ini meraih penghargaan yang diselenggarakan SPS ini.
PEKANBARU - Lima koran harian regional di bawah bendera Jawa Pos National Network (JPNN) berhasil meraih enam Gold Winner di ajang Indonesia
BERITA TERKAIT
- Dorong Kolaborasi Multi-Sektor, AQUA Terapkan Pembayaran Jasa Lingkungan
- Polisi Usut Dugaan Pelecehan Seksual oleh Oknum Dokter di Malang
- Paul Finsen Mayor Matangkan Penganugerahan Rekor MURI Telur Paskah di Sorong
- KPK Datangi Rumah Ridwan Kamil Lagi, Aset Ini Disita
- UI Tidak Undang TNI Hadir ke Acara Mahasiswa di Pusgiwa
- Bareskrim Bongkar Peredaran 38 Kg Sabu-Sabu Jaringan Malaysia-Indonesia di Riau