JPU Minta Keberatan Daniel Ditolak

JPU Minta Keberatan Daniel Ditolak
JPU Minta Keberatan Daniel Ditolak
Oleh sebab itu, Penuntut Umum meminta kepada majelis hakim untuk tetap melanjutkan persidangan dan melakukan pemeriksaan isi materi pokok perkara. "Kemudian merekapitulasi surat dakwaan yang telah disusun sebagaimana mestinya dan membuat surat penolakan keberatan Penasehat Hukum," pinta Raharjo.

Sementara, Ketua Majelis Hakim Asnun menyampaikan putusan sela atas tanggapan Penuntut Umum terhadap keberatan Penasehat Hukum pada sidang lanjutan 9 September mendatang.(mas/JPNN)

TANGERANG- Sidang ketiga terhadap lima terdakwa yang diduga sebagai eksekutor pembunuhan Direktur PT Putra Rajawali Banjaran Nasrudin Zulkarnaen


Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News