JTE Music Indonesia Sukses Gelar International Song Camp
![JTE Music Indonesia Sukses Gelar International Song Camp](https://cloud.jpnn.com/photo/arsip/normal/2023/09/25/jte-music-indonesia-bermitra-dengan-komite-nextgenerationeu-zhgu.jpg)
Sesi ini turut dihadiri oleh tiga label rekaman terbesar di dunia, yaitu Sony Music, Warner Music, dan Universal Music.
Inisiatif International Song Camp dan Listening Section ini menjadi salah satu bukti nyata dari komitmen JTE Music Indonesia dalam membawa inovasi dan mempromosikan industri musik di tanah air, serta semangat kerja sama lintas negara yang akan mendorong pertumbuhan industri musik di Indonesia.
Dengan semakin berkembangnya industri musik saat ini, platform dari JTE Music Indonesia bersama mitranya memberikan kesempatan bagi para musisi Indonesia dan musisi dunia untuk belajar lebih jauh, serta menginspirasi generasi muda lainnya untuk berani meraih prestasi yang lebih tinggi, hingga ke panggung global.(chi/jpnn)
International Song Camp menjadi platform emas bagi 23 pencipta lagu (songwriters) terpilih dari Indonesia (10 orang), Korea Selatan (8 orang) dan Eropa 5 orang.
Redaktur & Reporter : Yessy Artada
- Ini Deretan Pemenang Grammy Awards 2025
- Threads Menyiapkan Fitur Menyematkan Musik dalam Unggahan
- Menteri Kebudayaan Ajak Masyarakat Lebih Dekat dengan Legenda Musisi & Penyanyi 1960
- Gandeng Amel Carla, Ardhito Pramono Luncurkan Single 'Muda Mudi Jakarta'
- Harmoni Musik Berpadu dengan Pesona Alam di Klaten Etno Jazz 2024
- Bergodo Kebogiro