Jual Brand Wisata Halal, Berau Pede Kunjungan Wisman Melonjak
Minggu, 02 Juli 2017 – 01:05 WIB
Soal atraksi, Berau tak perlu diragukan lagi. Berau memiliki Pulau Derawan, Pantai Biduk-Biduk, Danau Nyadeng maupun Gua Beloyot.
Untuk amenitas, Berau juga memiliki banyak penginapan. Mulai yang murah hingga mahal.
Di antaranya, Homestay Pinades, Sari Cottages, Grand Parama Hotel, dan Cantika Swara Resort & Convention.
Aksesibilitas juga makin lengkap. Pada 12 Juni lalu, Susi Air resmi membuka rute Kalimarau-Maratua.
Sementara itu, Wings Air akan membuka rute Balikpapan-Maratua pada 15 Juli mendatang.
“Kemudahan untuk menjangkau destinasi wisata kini didukung dengan beroperasinya bandara di Pulau Maratua,” jelas Agus. (hms/app)
Pemerintah Kabupaten Berau, Kalimantan Timur (Kaltim) mulai menyeriusi potensi wisata halal alias family friendly tourism yang dikembangkan Kementerian
Redaktur & Reporter : Ragil
BERITA TERKAIT
- Siap Mencetak SDM Pariwisata Berstandar Global, IPTI Lantik Rektor Perdana
- Cawalkot Yogyakarta Hasto Wardoyo Ingin Memoles Bantaran Sungai Jadi Destinasi Wisata
- Mendongkrak Ekonomi Daerah, Wahono-Nurul Komitmen Kembangkan Sektor Pariwisata Bojonegoro
- Menjelang Pelantikan Presiden, Sanggam Berharap Prabowo Lebih Gencar Tangani Pariwisata
- PHRI Titip Pesan kepada Prabowo Soal Calon Menteri Pariwisata Idaman
- Ketua DPRD Apresiasi Rute Baru Transjakarta 'Monas Explorer'