Jual Empat SUN, Pemerintah Dapat Rp 7,4 Triliun
Selasa, 23 Maret 2010 – 20:35 WIB
Jual Empat SUN, Pemerintah Dapat Rp 7,4 Triliun
Untuk FR0040, jumlah nominal dimenangkan adalah Rp 0,800 triliun dengan nominal kompetitif Rp 0,640 triliun dan nominal non kompetitif adalah Rp 0,160 triliun. Untuk FR0052, jumlah nominal dimenangkan adalah Rp 1,6 triliun dengan nominal kompetitif Rp 1,5 triliun dan nominal non kompetitif adalah Rp 0,090 triliun. Sedangkan untuk FR0050 jumlah nominal dimenangkan adalah Rp 2,1 triliun dengan nominal kompetitif Rp 2,04 triliun dan nominal non kompetitif adalah Rp 0,055 triliun.
"Jadi total nominal yang dimenangkan dari keempat seri tersebut adalah Rp 7,4 triliun," ujar Rahmat. (afz/jpnn)
JAKARTA - Pemerintah melakukan empat lelang Surat Utang Negara (SUN), Selasa (23/3). Hasilnya, dari total penawaran mencapai Rp 17,9 triliun, pemerintah
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Dirut Bank DKI Jamin Dana Nasabah Aman dan Non-tunai KJP Plus Tetap Lancar
- Harga Emas Antam Hari Ini 20 April 2025, UBS dan Galeri24 Sama Saja
- Transaksi Tabungan Emas Pegadaian Diproyeksikan Naik 10 Kali Lipat pada Akhir April
- 165.466 Kendaraan Meninggalkan Jabotabek saat Libur Panjang
- Satgas Ramadan & IdulFitri Pertamina Dinilai Berhasil Memitigasi Lonjakan Permintaan BBM
- Pemda Diminta Jadi Motor Investasi dan Pemerataan Ekonomi