Juara Asia di Grup Sulit
Senin, 01 Agustus 2011 – 17:23 WIB

Juara Asia di Grup Sulit
Sejak ditangani Zaccheroni, tim berjuluk Samurai Biru itu belum pernah merasakan kekalahan. Mereka juga sekarang merupakan tim Asia dengan ranking FIFA tertinggi (16). Bandingkan dengan Uzbekistan (83), Syria (104), dan Korut (115).
Baca Juga:
"Sebagai juara Asia, saya sangat yakin bahwa lawan lebih bersiap ketika akan menghadapi kami. Ini adalah pengalaman pertama saya pada kualifikasi Piala Dunia. Saya selalu tertarik dengan tantangan baru dan pengalaman baru," kata pelatih asal Italia itu.
Sementara itu, finalis Piala Asia 2011 Australia tergabung dalam grup D. Tim besutan Holger Osieck itu harus bersaing dengan Arab Saudi, Oman, dan Thailand. Di atas kertas, Australia diperkirakan akan melaju mulus ke babak keempat.
Lawan paling berat bagi mereka hanyalah Arab Saudi. Sedangkan, dua lawan lainnya punya kelas yang jauh di bawah Soccerroos, julukan Australia. "Saudi tampaknya tim yang berat, tapi Anda tidak tahu, karena tim seperti Oman dan Thailand bisa saja mengejutkan," kata Osieck.
JEPANG sudah menjadi langganan tampil di Piala Dunia sejak edisi 1998. Sekarang mereka sedang mengejar peluang tampil pada Piala Dunia untuk kali
BERITA TERKAIT
- Liga Inggris: Aston Villa Taklukkan Newcastle United 4-1
- Persija Menang, Persib Butuh 8 Poin, Cek Klasemen Liga 1
- Hasil NBA Playoffs: Nuggets Pukul Clippers, Pacers Hantam Bucks
- Marc Marquez Terus Mendominasi, Ducati Beri Warning kepada Pecco Bagnaia?
- Peringati HUT Ke-91, GP Ansor Gelar Gowes 91 Km, Menpora Sediakan Doorprize Umrah
- 389 Tim Siap Berpartisipasi di BALI 7s 2025 Presented By Bank Mandiri