Juara Sulit, Posisi Kedua pun Harus Mati-Matian
Kamis, 17 Oktober 2013 – 07:58 WIB

Juara Sulit, Posisi Kedua pun Harus Mati-Matian
"Target saya adalah memenangkan balapan di Phillip Island dan tetap di depan Pedrosa, karena berada di runner-up lebih baik ketimbang ketiga. Semua yang bisa saya lakukan adalah mencoba hingga akhir tahun dengan cara yang terbaik dan saya akan bertarung hingga musim berakhir," tegasnya.
Dengan tiga seri sisa, Marquez kini unggul 43 poin dari Lorenzo dan 54 poin atas Pedrosa. Walhasil, jika Marquez bisa mencatat keunggulan 51 poin atas Lorenzo dan Pedrosa usai balapan di Phillip Island, Minggu (20/10), rookie MotoGP itu pun dipastikan tampil menjadi juara baru musim ini. (ady)
PHILLIP ISLAND - Usaha Jorge Lorenzo untuk mempertahankan gelar juara dunia MotoGP semakin berat. Kendati demikian, pembalap Yamaha Factory tersebut
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Sudirman Cup 2025: Ini Target dari Menpora Dito Ariotedjo
- Menpora Dito Punya Harapan Besar Terhadap Kepengurusan Baru BWF
- Kabar Kurang Sedap dari Tim Bulu Tangkis Indonesia Menjelang Sudirman Cup 2025
- NBA Playoffs: Curry 31 Poin, Warriors Pukul Rockets
- Ucap Salam Perpisahan dengan Sabah FC, Saddil Ramdani Balik ke Indonesia?
- Perpisahan Pahit Kevin Diks dengan FC Copenhagen