Juara Vuelta a Espana Perkuat Movistar
Minggu, 01 Januari 2012 – 11:29 WIB

Juara Vuelta a Espana Perkuat Movistar
MADRID - Perjalanan tim Movistar di UCI (Persatuan Balap Sepeda Internasional) World Tour 2012 tak bisa dipandang sebelah mata. Menjelang pergantian tahun, tim yang berbasis di Spanyol itu mendapatkan tanda tangan Juan Jose Cobo. Movistar mengikat Cobo dalam kontrak yang berdurasi dua tahun. Itu artinya, pembalap 30 tahun itu bertahan di Movistar hingga akhir musim 2013.
Pembalap Spanyol itu dikenal sebagai juara salah satu ajang Grand Tour Vuelta a Espana edisi 2011. Cobo sempat terombang-ambing dalam beberapa bulan terakhir.
Baca Juga:
Penyebabnya, klub yang sebelumnya dia bela, GEOX-TMC, tak lagi berpartisipasi di World Tour untuk musim depan. Kesulitan finansial sebagai penyebab tak keluarnya lisensi untuk GEOX-TMC.
Baca Juga:
MADRID - Perjalanan tim Movistar di UCI (Persatuan Balap Sepeda Internasional) World Tour 2012 tak bisa dipandang sebelah mata. Menjelang pergantian
BERITA TERKAIT
- Cek Klasemen Final Four Proliga 2025: Jakarta LavAni Belum Terkalahkan
- Heri TMJ Juara Batulicin Open 2025, Raih Hadiah Biliar Terbesar di Indonesia
- Kelsey Robinson Masih Belum Bisa Bawa Electric PLN Raih Kemenangan
- Popsivo Polwan Menang, Cek Klasemen Final Four Proliga 2025
- Debut Manis HydroPlus Strikers & MilkLife Shakers Raih Runner-up di JSSL Singapore 7’s 2025
- Legenda Basket Indonesia Saling Sikut Menjelang IBL All Star 2025