Jubir Prabowo Tanggapi Kritik Kubu Jokowi Terkait OK OCE
Senin, 18 Maret 2019 – 15:58 WIB

Dahnil Anzar Simanjuntak. Foto: Ricardo/JPNN.com
"Data menunjukkan, dari target OK-OC sebanyak 40 ribu per tahun, yang mendaftar hanya 1.000 atau 2,5 persen dan hanya 150 orang yang dapat modal. Ini adalah cerminan gagalnya program OK-OC yang ditawarkan Sandiaga," kata Hasto. (mg10/jpnn)
Dahnil Anzar Simanjuntak membantah tudingan kubu Jokowi – Ma’ruf Amin yang menyebut program OK OCE yang diusung Sandiaga merupakan program gagal.
Redaktur & Reporter : Aristo Setiawan
BERITA TERKAIT
- ISACA Indonesia Lantik Pengurus Baru 2025-2027 di Annual General Meeting 2025
- Sandiaga Uno: Istikamah Jadi Kunci OK OCE Memperluas Bisnis dan Lapangan Kerja
- Sandiaga Uno: SI IKLAS jadi Awal Kebangkitan Ekonomi
- Sandiaga Uno Dorong Bali menjadi Pusat Wisata Medis
- Sandiaga Uno Apresiasi Program UMKM Start Up di Bogor
- Romahurmuziy Sebut 4 Nama Masuk Bursa Calon Ketua Umum PPP