Jubir Sebut Luhut Binsar Ogah Jadi Capres, Benar Pak?
Rabu, 16 Maret 2022 – 20:32 WIB
"Mending, pemborosan-pemborosan pasang baliho dan poster begitu untuk program konkret membantu masyarakat," kata Jodi.
Dia mengatakan Indonesia harus melihat perkembangan negara lain untuk maju. Dirinya mengambil contoh Korea Utara (Korut) yang berencana meluncurkan satelit luar angkasa.
"Korea Utara saja sudah mau space launch. Ini kita selesai transjawa saja baru zaman Pak Jokowi," beber Jodi. (ast/jpnn)
Menko Marves Luhut Binsar Panjaitan rupanya tidak tertarik berkontestasi pada 2024, semisal menjadi calon presiden (capres).
Redaktur : Elvi Robia
Reporter : Aristo Setiawan
BERITA TERKAIT
- Herwyn Minta Jajaran Bawaslu Daerah Terus Bangun Komunikasi
- Bawaslu dan CNE Timor Leste Teken Perjanjian Kerja Sama, Ini Harapan Sekjen Ichsan Fuady
- BPK Diminta Audit Dana Hibah Pemilu dan Pilkada 2024
- Gandeng Klub Sepak Bola Jurnalis, KPU DKI Ajak Masyarakat Berkontribusi di Pilkada
- Jadi Dosen Tamu di UI, Ketua Bawaslu Ungkap Persoalan Penyelesaian Masalah Hukum Pemilu
- Anggota Bawaslu Puadi Beberkan Upaya Memitigasi Praktik Politik Uang di Pilkada 2024