Judi Via SMS Kian Marak
Senin, 24 Desember 2012 – 12:10 WIB
Meskipun, terang-terangan oknum masyarakat melakukan judi dengan memasang togel, baik melalui SMS maupun pasang langsung ke bandarnya, hingga kini belum terlihat upaya yang signifikan dari pihak berwajib untuk memberantas praktek perjudian yang nyaris merusak masyarakat ini.
Baca Juga:
”Sekarang ini, untuk memasang togel tak perlu mendatangi bandar atau pengedar togel. Namun, cukup pesan melalui SMS,” kata Yanto warga Kayuagung.
Bahkan sempat ada kejadian unik. Ada warga yang memasang togel dan salah kirim SMS ke nomor handphone wartawan yang menyebutkan pesanan togel yakni, 502-052-963-953 x 2500. 52-02-69-53 x 1000. Kemudian, pesan singkat masuk lagi dengan isinya, maaf kak salah kirim.
Sementara itu Direktur LSM Bakau, Faisal, SH MH mengatakan, judi togel sudah semakin meresahkan. Modusnya pun sudah semakin rapi dan canggih. Bahkan tidak hanya di perkotaan, judi togel juga merambah sampai kepelosok desa.
PALEMBANG--Perjudian Toto Gelap (togel) belum habis. Masih marak dan bahkan prakteknya semakin ringkas dan semakin canggih dengan didukung perkembangan
BERITA TERKAIT
- Kematian Pasutri di Kudus Masih Misteri, 15 Saksi Diperiksa Polisi
- Misteri Penyebab Kematian Suami Istri di Kudus, Terduga Pelaku Tewas di Kuburan
- Kasus Penemuan Mayat Bocah di Bekasi, Polisi Tangkap Laki-Laki & Perempuan
- Minimarket Disatroni Perampok Bersenjata Airsoft Gun, Jutaan Uang Tunai Raib
- Tak Dibelikan HP, MMS Bacok Kekasihnya di Pancoran, Kini Diburu Polisi
- Dewi Marlina Tewas Dihajar Suami Keji