Juknis Seleksi CPNS Dikirim jika Daerah Siap
Minggu, 03 Oktober 2010 – 23:42 WIB

Juknis Seleksi CPNS Dikirim jika Daerah Siap
Ramli menambahkan, beberapa daerah yang telah mengajukan usulan untuk penerimaan CPNS, salah satunya Sulut. Atas pengajuan ini, Ramli menyatakan, pihaknya akan mengeluarkan juknis pada pertengahan Oktober nanti. "Beberapa daerah sudah siap termasuk Sulut, juknisnya pertengahan turun," ucapnya.
Bagaimana dengan daerah yang belum siap? Menurut Ramli, pihaknya memberikan kesempatan pada pemda hingga awal Desember. Sebab, akhir Desember proses perekrutan sudah harus selesai.
Berbeda dengan daerah, instansi pusat telah melaksanakan seleksi CPNS sejak September. Sebut saja Kejaksaan Agung, BKN, Kemenkeu, BPKP, dan beberapa lagi yang lain. Hal ini kata Ramli, karena instansi pusat lebih cepat mengajukan usulan ke Kementerian PAN&RB. Sedangkan daerah lebih sulit karena jumlahnya lebih banyak dan punya karakteristik yang berbeda juga. (esy/jpnn)
JAKARTA--Turunnya petunjuk teknis (juknis) pelaksanaan seleksi CPNS 2010, tergantung kesiapan daerah. Jika daerah telah siap melaksanakan seleksi
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Viral Dokter Kandungan Diduga Lecehkan Pasien, Ahmad Sahroni Beri Ultimatum
- Seluruh PMI di Kamboja Ilegal, Banyak Terjebak Judi Online & Penipuan
- Ahmad Sahroni Minta Nasib ART Dipikirkan dengan Matang
- Kabar Gembira tentang Pencairan Tukin Dosen ASN, Alhamdulillah
- KPK Panggil Komisaris Utama Sinarmas dalam Kasus Dugaan Investasi Fiktif
- Ketum PGRI: Tolong, Pak Mendikdasmen, Tunjangan Profesi Guru Tetap Ada di RUU Sisdiknas