Julio Iglesias Bakal Semarakkan Nusa Dua Fiesta 2016

Pada acara pembukaan NDF 2016 sebagai satu acara pokok (main event) akan dimulai dengan parade budaya, tari sekar jepun, keboIwa colosal dance dan cak Bali Mandara. Kemudian setiap pagi sampai siang hari, acara akan diisi dengan pameran berbagai produk, permainan euro bungy, parade food truck dan demo/lomba kuliner serta body painting dan cosplay.
Mulai sore sampai malam hari, para pengunjung akan dihibur dengan pentas tari dari Bali dan India serta berbagai musisi lokal seperti Balawan, Emoni dan Gus Teja, sampai ke level nasional seperti Isyana Sarasvati, Yovie&Nuno, GAC, Maliq & D’essentials, The Groove, Teza Sumendra, hingga penyanyi internasional seperti; Imela Kei, Sam Willow dan Sezairi (Singapura).
Khusus untuk pengembangan potensi lokal, selama acara NDF 2016 juga akan disisipkan kompetisi sun down blues on stage battle, yang finalis terbaiknya akan ditampilkan bersama musisi blues nasional dan internasional pada Bali Blues Festival di bulan Mei 2017 di tempat yang sama.(adv/jpnn)
NUSA DUA – Penyanyi legendaris Spanyol, Julio Iglesias yang ngetop di era 1970 dan 1980-an bakal menambah romantisme Bali. Salah satu dari
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
- Arya Saloka Gugat Cerai, Amanda Manopo Merespons Begini
- Film Godaan Setan yang Terkutuk Angkat Isu Iman dan Keharmonisan Keluarga
- Ridwan Kamil Bantah Kenal Lisa Mariana secara Personal
- Wow, Rose BLACKPINK Masuk Daftar 100 Tokoh Paling Berpengaruh 2025 TIME
- Revelino Mengaku Ayah Biologis Anak Lisa Mariana, Begini Respons Pihak Ridwan Kamil
- Terungkap, Ini Alasan Ridwan Kamil Baru Melaporkan Lisa Mariana ke Polisi