Jumat, Komdis Panggil Boaz-Ricardo
Rabu, 05 Oktober 2011 – 06:34 WIB

Boaz Solossa. Foto: Dok.JPNN
JAKARTA - Komite Disiplin (Komdis) PSSI bersikukuh akan memanggil Boaz Solossa dan Ricardo Salampessy untuk dimintai keterangan terkait ketidakhadiran mereka di timnas.
Dalam press conference yang digelar tadi malam di kantor PSSI, ketua KOmdis Bernhard Limbong menyatakan jika Jum"at lusa komisi yang dipimpinnya akan memanggil Boaz dan Ricardo ke Jakarta.
Baca Juga:
"Pemanggilan kami lakukan agar kita tidak menerka-nerka. Kalau alasan yang mereka berikan boleh lah (tidak gabung timnas)," ujar Limbong. "Dalam hal ini Komdis bukan menghukum positif, tapi dalam rangka pembinaan," lanjutnya.
Jenderal bintang satu ini mengungkapkan, selain Boaz dan Ricardo Komdis juga akan memanggil manajer Persipura agar tidak ada saling menyalahkan.
JAKARTA - Komite Disiplin (Komdis) PSSI bersikukuh akan memanggil Boaz Solossa dan Ricardo Salampessy untuk dimintai keterangan terkait ketidakhadiran
BERITA TERKAIT
- NBA Playoffs: Curry 31 Poin, Warriors Pukul Rockets
- Ucap Salam Perpisahan dengan Sabah FC, Saddil Ramdani Balik ke Indonesia?
- Perpisahan Pahit Kevin Diks dengan FC Copenhagen
- MotoGP 2025: Marc Marquez, Harmoni Pembalap Hebat dan Motor yang Tepat
- Pengakuan Blak-blakan Pelatih Madura United Seusai Laga Melawan Persebaya
- Sudirman Cup 2025: Menanti Sinergi Pemain Senior dan Junior