Jumhur Siap Mundur dari BNP2TKI
Jumat, 24 Juni 2011 – 05:35 WIB
Angka ini lebih tinggi dibanding data remitansi BI 2010 sebesar USD 6,73 miliar atau sekitar Rp 61 triliun. Untuk 2011, pengiriman uang dari TKI selama kuartal pertama 2011 mencapai USD 1,6 miliar atau sekitar Rp14 triliun.
"Rata-rata TKI mengirimkan uang USD 500 miliar atau sekitar Rp 4,5 triliun per bulan ke Indonesia, anda bisa bayangkan pentingnya peran mereka," kata dia.
Di tempat yang sama, Wakil Gubernur Saifullah Yusuf menginstruksikan kepada para Kepala Desa di seluruh wilayah Jawa Timur untuk terlibat dalam moratorium. Bentuknya, dengan tidak menyetujui perizinan warganya yang akan berangkat ke Arab Saudi untuk menjadi TKI selama proses moratorium masih diberlakukan. "Ini penting, karena mereka adalah ujung tombak perlindungan," kata dia.
Pria yang akrab disapa Gus Ipul itu mengatakan, Jatim sebagai wilayah kantong TKI siap mendukung moratorium. Bahkan, dirinya dan jajaran akan aktif menyosialisasikan rencana meningkatkan lapangan pekerjaan agar potensi pengiriman TKI berkurang. "Logikanya, kalau lapangan kerja di Jatim diperluas tentu mereka tidak akan jadi buruh migran ke luar negeri," pungkasnya. (zul/iro)
SURABAYA - Bola panas terkait kasus dipancungnya Ruyati, 54, TKI asal Bekasi di Arab Saudi terus menggelinding. Kepala Badan Nasional Penempatan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Lemkapi Sebut Perbuatan AKP Dadang Telah Menurunkan Muruah Kepolisian
- Mendes PDT Yandri Susanto Lihat Potensi Besar Desa Ada di Sini
- 5 Berita Terpopuler: Kabar Terbaru Polisi Tembak Polisi, Diduga Pembunuhan Berencana, Kapolri Beri Perintah Tegas
- Tingkatkan Bantuan Pengamanan, PTPN IV Jalin MoU dengan Polda Sumut
- AKP Dadang Iskandar Pembunuh Kasat Reskrim Polres Solok Selatan Terancam Dihukum Mati
- Pertamina Patra Niaga Uji Penggunaan Bioethanol E10 Bersama Toyota dan TRAC