Jumlah Korban Tewas Serangan Israel Dekati 1.000 Orang
Kurangi Bombardir Udara, Kerahkan Tentara Cadangan
Selasa, 13 Januari 2009 – 02:17 WIB
Hampir 40 orang terbunuh di seluruh Gaza pada Minggu, kata sumber-sumber Palestina. Dari jumlah itu, 17 orang tewas di Kota Gaza. ”Tambahan korban baru itu membuat jumlah total korban sejak perang pecah menjadi lebih dari 900 orang, dan besok bisa mencapai 1.000 orang,” kata para pejabat medis Palestina. Sedangkan Israel menyatakan, 13 warganya tewas. (BBC/Rtr/kim)
KOTA GAZA – Uletnya perlawanan pejuang Hamas membuat Israel mengerahkan semua sumber daya untuk memenangkan pertempuran. Pada hari ke-17 agresi
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Presiden Prabowo Mengungkapkan Kerinduannya
- Prabowo: Indonesia Dukung Energi Terbarukan & Pengurangan Emisi Karbon
- Prabowo Bertemu Sekjen PBB di Brasil, Ini yang Dibahas
- Presiden Timor Leste Jose Ramos Horta Ikut Nobar Laga Indonesia vs Jepang
- KBRI Dili Gelar Nobar Laga Timnas Indonesia vs Jepang
- Amerika Parkir Rudal Typhon di Filipina, Bikin China Ketar-ketir