Jumlah Pasien Positif Covid-19 di Kaltim Tak Kunjung Turun

"Karena kita tidak ingin tertular. Maka, secara pribadi kita mengkarantina diri sendiri, bekerja di rumah. Jadi, apabila kita ingin kembali pada kehidupan normal. Maka, patuhilah protokol kesehatan. Perlu kehati-hatian bagi kita dalam beraktifitas," katanya.
Masyarakat diimbau tidak larut dalam eforia menjalani normal baru ini hingga melalaikan protokol kesehatan untuk mencegah penyebaran COVID-19.
Menurut dia peluang kerumunan massa bisa terjadi di pasar-pasar tradisional, pusat-pusat perbelanjaan modern, tempat-tempat wisata, kafe, restoran dan rumah makan, di tempat-tempat ibadah pun jumlah massa tidak kalah banyak.
"Kami imbau masyarakat jangan pernah lengah. Di mana pun kita beraktivitas, selalu terapkan protokol kesehatan dengan benar. Marilah kita lindungi diri kita dan keluarga," demikian Andi Muhammad Ishak. (antara/jpnn)
Simak! Video Pilihan Redaksi:
Hingga Selasa, total pasien positif mencapai 392 orang dan pasien sembuh sebanyak 276 orang.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
- Gubernur Luthfi Bentuk Tim Khusus untuk Atasi Darurat Sampah
- Dokter PPDS Anestesi Unsri Diduga Jadi Korban Kekerasan Konsulen di RSUP Hoesin Palembang
- Feby Deru Ajak PIM Sumsel dan Tim Penggerak PKK Berkolaborasi dalam Kegiatan Sosial
- Pegawai RSJ Provinsi Kalbar Disiram Air Keras oleh OTK, Polisi Selidiki
- Bentrokan Warga di Sukahaji, Wali Kota Farhan: Hormati Proses Hukum
- Hanyut di Sungai Belawan, Bocah 6 Tahun Ditemukan Meninggal Dunia