Jumlah PNS Kukar Terbanyak di Indonesia
Kamis, 07 Juli 2011 – 12:47 WIB

Jumlah PNS Kukar Terbanyak di Indonesia
Sebelumnya, Kepala Badan Kepegawaian Daerah (BKD) Kaltim Kusmayadi mengatakan, untuk mengangkat seorang PNS, sama dengan menggaji satu orang selama 100 tahun. "Selain gaji, ada tunjangan bagi istri, anak, serta pensiun pegawai. Sehingga wajar, di setiap daerah, anggaran lebih banyak dialokasikan untuk belanja pegawai," tuturnya.
Di lingkungan Pemprov Kaltim, saat ini terdapat 7.800 pegawai dengan nilai belanja gaji setiap bulannya sekitar Rp 22 miliar. Dalam setahun, kurang dari Rp 1 triliun APBD untuk membayar gaji PNS. Sementara di Kukar yang memiliki 17 ribu pegawai, membebani anggaran kabupaten itu hingga Rp 2,6 triliun setiap tahun. (fel/ha)
SAMARINDA– Memiliki 17.244 pegawai, Kutai Kartanegara menjadi daerah yang memiliki pegawai negeri terbesar di Kaltim. Ditambah sekitar 7.000
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Seorang Anak Hilang Terbawa Arus Sungai di Tasikmalaya, Tim SAR Gabungan Lakukan Pencarian
- 50 Napi Kabur dari Lapas Kutacane, 13 Sudah Ditangkap, 37 Masih Dicari
- Banjir Probolinggo, 1 Warga Meninggal Dunia
- Beruang Madu Dijerat dan Ditombak Manusia di Hutan Lindung, BBKSDA Riau Bergerak
- Penimbun BBM Bersubsidi Ditangkap Polres Rohil, Lihat
- Anak Gajah Tersesat di Permukiman Warga, Kebingungan, Lihat