Jumlah Suap Proyek Alquran dan Lab Rp 4 Miliar
Tersangka Baru Tinggal Tunggu Waktu
Senin, 02 Juli 2012 – 07:09 WIB

Jumlah Suap Proyek Alquran dan Lab Rp 4 Miliar
Dia lantas membeber penganggaran untuk proyek tersebut pada 2011. Mengacu pada APBN 2011, ada rencana pengadaan sebanyak 225.045 buah dengan nilai kontrak Rp 4,5 miliar.
Angka-angka itu berubah drastis dalam APBN Perubahan 2011. Pengadaan Al Quran meningkat menjadi sebanyak 653.000 buah dengan nilai kontrak sebesar Rp 20,5 miliar, dari pagu anggaran sebesar Rp 22,8 miliar.
Khusus pengaggaran di APBN, rinciannya terdiri atas, pengadaan mushaf besar Al Quran sebanyak 67.600 buah dengan harga satuan Rp 26.240 perbuah. Nilai kontraknya sebesar Rp 1,7 miliar dari pagu anggaran APBN sebesar Rp 2,1 miliar.
Masih di dalam total pengadaan, masuk pula pengadaan Al Quran saku sebanyak 10.000 buah dengan harga satuan Rp 25.420 perbuah, dengan nilai kontrak sebesar Rp 254 juta dari pagu anggaran APBN sebesar Rp 310 juta. Selanjutnya, ada pula Al Quran terjemah sebanyak 20.000 buah dengan harga satuan Rp 41.520 perbuah, dengan nilai kontrak sebesar Rp 836 juta dari pagu anggaran APBN sebesar Rp 1 miliar.
JAKARTA - Komisi Pemerantasan Korupsi (KPK) menemukan bukti bahwa jumlah pelicin yang mengalir di dua tersangka anggota Komisi VIII DPR Zulkarnaen
BERITA TERKAIT
- 5 Berita Terpopuler: Tes PPPK Tahap Dua Dimulai, Honorer Kesulitan Cetak Kartu Ujian, Presiden Sampai Turun Tangan
- Astaga! Banyak Nama Terungkap dalam Sidang Dugaan Korupsi Mbak Ita
- Gaji sebagai Honorer Langsung Dihentikan, tetapi Bikin Senang
- Kasus Viral Ini Harus jadi Pelajaran Seluruh PPPK, Jangan Main-main
- Sidang Dakwaan Mbak Ita, Jaksa KPK Soroti Peran Suaminya sebagai Perantara
- Penyebab Utama Kartu Tes PPPK Tahap 2 Belum Bisa Dicetak, Jangan Panik ya