Jumlah UMKM Bertambah 30 Persen Setiap Tahun
jpnn.com, SURABAYA - Jumlah pengusaha dari kalangan generasi milenial di Indonesia hanya di bawah empat persen dibandingkan total penduduk.
Karena itu, Himpunan Pengusaha Muda Indonesia (Hipmi) Surabaya berupaya meningkatkan jumlah pengusaha milenial.
Wakil Ketua BPC Hipmi Surabaya Anantha Wijaya mengatakan, di Surabaya ada 154 kelurahan dengan 31 kecamatan.
BACA JUGA: Asuransi Jiwa Sinarmas Bidik Premi Bersih Rp 6,342 Triliun
Di setiap wilayah tentu terdapat karang taruna sebagai organisasi kepemudaan.
Jika tiap tahun di kelurahan minimal ada dua pengusaha baru, akan muncul lebih dari 300 pengusaha baru di Surabaya dalam setahun.
”Dengan begitu, sociopreneur bisa tercipta di kota ini,” jelasnya di Surabaya, Sabtu (22/6).
Hipmi Surabaya berkomitmen terus mendorong organisasi kepemudaan itu untuk menciptakan wirausaha kecil yang mandiri.
Jumlah pengusaha dari kalangan generasi milenial di Indonesia hanya di bawah empat persen dibandingkan total penduduk.
- OJK: Hadirnya PP 47/2024 Berdampak Positif Bagi Keberlangsungan UMKM ke Depan
- Peruri dan BPR Percepat Layanan Keuangan Digital bagi UMKM
- Sebanyak 90 Ribu Pengunjung Hadiri SIAL Interfood 2024
- Ini Cara Bea Cukai Dorong UMKM Naik Kelas di Pasuruan, Tanjungpinang, dan Jambi
- Pengusaha Kecil Pasti Girang, Kementerian UMKM Bakal Sebar Kartu Usaha
- Garudafood Dorong Ekonomi Inklusif, Berdayakan UMKM