Jumlahnya Kian Menurun, Kini Koala Dipasangi GPS
Jumat, 25 September 2015 – 10:19 WIB

Jumlahnya Kian Menurun, Kini Koala Dipasangi GPS
Alat yang dipasang di leher koala tersebut akan dipasang seluruhnya bulan depan, dan data yang ada akan membuat para peneliti bisa mengetahui keberadaan koloni koala.
Proyek ini dibuat setelah kebakaran besar melanda daerah Yerrinbool-Balmoral (daerah sekitar 100 km dari Sydney) di tahun 2013 yang menyebabkan banyaknya kematian koala dan yang bertahan hidup harus pindah ke tempat lain.
Pemerintah negara bagian New South Wales (NSW) Australia memasang alat untuk mendeteksi keberadaan koala (GPS) dalam studi yang pertama kali dilakukan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Paus Fransiskus, Pemimpin Gereja Katolik yang Reformis, Meninggal Dunia pada Usia 88 tahun
- Dunia Hari Ini: PM Australia Sebut Rencana Militer Rusia di Indonesia sebagai 'Propaganda'
- Sulitnya Beli Rumah Bagi Anak Muda Jadi Salah Satu Topik di Pemilu Australia
- Rusia Menanggapi Klaim Upayanya Mengakses Pangkalan Militer di Indonesia
- Dunia Hari Ini: Siap Hadapi Perang, Warga Eropa Diminta Sisihkan Bekal untuk 72 Jam
- Rusia Mengincar Pangkalan Udara di Indonesia, Begini Reaksi Australia