Juni 2010, Roro Dumai-Melaka Beroperasi
Kamis, 04 Februari 2010 – 16:55 WIB
Selain pelabuhan roro, saat ini Pemprov Riau sedang menjajaki rencana pembangunan jembatan Selat Melaka. Dari hasil feasibility study (studi kelayakan) yang dilakukan Malaysia, pembangunan jembatan yang menghubungkan Dumai dan Malaka tersebut diperkirakan menelan dana USD 15 miliar.
Baca Juga:
"Kita masih melakukan penjajakan dengan Malaysia untuk kesuksesan realisasi jembatan yang membelah Selat Melaka tersebut. Kalau ini jadi, maka gerbang ke negara-negara Asean semakin terbuka untuk meningkatkan perekonomian," tandas Rusli.(afz/jpnn)
JAKARTA — Gubernur Riau Rusli Zainal menyatakan bahwa pada Juni 2010 mendatang, pelabuhan untuk kapal roll on-roll off (roro) yang menghubungkan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Jembatan Sungai Rokan Miring, Kendaraan Berat Dilarang Melintas
- Masa Cuti Kampanye Berakhir, Aep Syaepuloh Kembali Jabat Bupati Karawang
- Disapu Banjir Bandang, 10 Rumah di Tapsel Sumut Hanyut
- Heboh Anggaran Belanja Gamis & Jilbab Senilai Rp 1 M Lebih di Kabupaten Banggai
- Kunker ke Riau, Menteri Hanif Faisol Tutup TPA Liar di Kampar
- 209 Warga Terdampak Pergerakan Tanah di Kadupandak Dievakuasi