Jupe Sempat Digosipkan Meninggal di Surabaya
Jumat, 03 Februari 2012 – 02:06 WIB

Jupe Sempat Digosipkan Meninggal di Surabaya
Siapa kira-kira yang menyebar berita tersebut? Jupe tak mau menduga-duga. Menurut dia, berita hoax tersebut dibuat oleh orang-orang yang membencinya.
Baca Juga:
"Paling ada orang yang iseng, ada lawan yang nggak suka apa yang aku lakukan. Anggap aja doa panjang umur. Aku kasih tahu Gaston juga," tutur pemilik dada besar ini.
Mengetahui kabar tersebut sudah menyebar, Jupe pun langsung memberikan klarifikasi soal berita kematiannya di twitter. "Dear jupelizious and jupenizer. MOMMY is fine..I"m ok..itu berita hoak bgt,, itu doa orang yg benci jupe . Maksud nya supaya umurku panjang," kicaunya.
Katanya, berita tersebut merugikan keluarganya. Bahkan dia mengklaim ibunya sempat pingsan saat mendengar berita hoax tersebut.
GOSIP terbaru yang menerpa Julia Perez (Jupe) kali ini sungguh tak enak. Dia dikabarkan telah meninggal dalam sebuah kecelakaan. Sejak Rabu
BERITA TERKAIT
- Billy Syahputra Klarifikasi Kabar Akan Pindah ke Kota Asal Vika Kolesnaya
- Dapat 6 Juta Penonton, Jumbo Kembali Cetak Rekor Baru
- Thy Art Is Murder Siap Mengentak Hammersonic Convention Road to 10th Anniversary
- Pengakuan Dinar Candy Setelah Menjenguk Nikita Mirzani di Tahanan
- Raffi Ahmad Ungkap Kondisi Setelah Jatuh dari Sapi
- 3 Berita Artis Terheboh: Saran Hotman Paris, Paula Verhoeven Bawa Bukti