Jurgen Klopp Kena Kartu Kuning, Real Madrid Usir Liverpool
Kamis, 16 Maret 2023 – 05:08 WIB

Karim Benzema mencetak satu-satunya gol yang tercipta dalam laga Real Madrid vs Liverpool di Santiago Bernabeu, Kamis (16/3) dini hari WIB. Foto: editorialuefa
Real Madrid dan Napoli menyusul enam klub, yakni Bayern Muenchen, Benfica, Chelsea, AC Milan, Inter Milan, dan Manchester City yang lebih dahulu mengantongi tiket 8 Besar. (jpnn/uefa)
Real Madrid dan Napoli lulus ke 8 Besar Liga Champions, menyusul enam tim lain yang lebih dahulu pegang tiket.
Redaktur & Reporter : Mufthia Ridwan
BERITA TERKAIT
- Liga Inggris: Aston Villa Taklukkan Newcastle United 4-1
- Klopp Dirumorkan Bakal Melatih Real Madrid, Agen Buka Suara
- Komentar Ancelotti Seusai Real Madrid Tersingkir dari Liga Champions
- Kapan Semifinal Liga Champions Bergulir? Kans Muncul Raja Baru
- Arsenal Menyingkirkan Real Madrid, Declan Rice: Kami Tahu Kami akan Menang
- Real Madrid vs Arsenal: Ketika Meriam London Runtuhkan Bernabeu, Tercipta Sejarah