Jurus Ampuh Melawan Perut Kembung
jpnn.com - Kondisi perut kembung terkadang membuat Anda tidak nyaman, apalagi sampai ditambah dengan nyeri lambung.
Perut kembung terkadang membuat Anda ingin muntah akan tetapi tidak bisa dimuntahkan , nafsu makan Anda menjadi hilang dan sering bersendawa.
Biarpun telah terganggu dengan perut kembung, tapi banyak yang tidak menghiraukan penyakit ini dan membuat kondisi penderitanya terkadang menjadi parah dan bisa menyebabkan mereka terkena penyakit maag, tipus, liver dan gangguan empedu.
Berikut ini beberapa tips mengatasi perut kembung, seperti dilansir laman Cheat Sheet, Senin (1/5).
1. Mulailah hari Anda dengan segelas air hangat dengan lemon
Minum air hangat dengan lemon membantu untuk mengurangi jumlah garam yang disimpan dalam tubuh.
Itu karena lemon dianggap sebagai diuretik alami. Hal ini membantu membersihkan tubuh dari garam ekstra dan air yang memberikan kontribusi secara keseluruhan untuk sistem pencernaan yang sehat dan membantu mengatasi perut gembung.
2. Luangkan waktu untuk berlatih meditasi
Kondisi perut kembung terkadang membuat Anda tidak nyaman, apalagi sampai ditambah dengan nyeri lambung.
- Ketahui Penyebab Utama Tipes, Simak juga Tip Pengobatannya dari IDI Kabupaten Batang
- Technogym & MOIE Hadirkan Nuansa Elegan dalam Kebugaran
- Ancaman TBC Melonjak, Pencegahan dan Pengobatan Harus Jadi Fokus
- Mayapada Breast Clinic jadi Layanan Terpadu untuk Kanker Payudara
- HUT Ke-60 Golkar, Ahmad Irawan Gelorakan Semangat dan Gaya Hidup Sehat
- Danone Indonesia Perkuat Peran Bidan sebagai Garda Terdepan Kesehatan Keluar