Jurus Jitu Ganjar Muda Padjajaran Meningkatkan Perekonomian Warga Garut
Senin, 17 April 2023 – 22:52 WIB
"Alhamdulillah sukses, lancar. Ibu-ibu bisa produktif, bisa membuat keripik," pungkasnya.
Dalam acara itu juga diserahkan bantuan dari GMP kepada kelompok tani binaam GMP dianyataranya peralatan masak untuk produksi keripik seperti kompor, wajan.
Lalu alat peniris minyak, timbangan digital, ratusan packaging kemasan, hingga bantuan benih bibit kangkung sebanyak 50.000 benih, dan bayam 100.000 benih. (dil/jpnn)
Pada kesempatan itu, Ganjar Muda Padjajaran juga mengadakan pelatihan pembuatan keripik sayur dari bahan kangkung dan bayam.
Redaktur & Reporter : M. Adil Syarif
BERITA TERKAIT
- Prabowo Usul Pemilihan Kepala Daerah Kembali ke DPRD, Ganjar: Ojo Kesusu
- Ganjar Bilang Begini soal Kemenangan Pram-Doel di Jakarta
- Pram-Rano Menang di Pilkada Jakarta 2024, Ganjar Pranowo Bilang Begini
- Ceng Mujib Ajak Masyarakat Menciptakan Pilkada Aman dan Damai
- Jadi Ketum KAGAMA, Basuki Hadimuljono Berkomitmen Lanjutkan Program Ganjar Pranowo
- Kagama Menggelar Munas XIV, Ini Agendanya