Jus Jahe Campur Mentimun Ampuh Turunkan Gejala Asam Urat Lho
Senin, 18 Januari 2021 – 07:08 WIB
jpnn.com, JAKARTA - MANFAAT jahe bagi kesehatan sudah dikenal sejak ribuan tahun yang lalu.
Jahe mengandung banyak vitamin dan juga mangan dan tembaga, yang semuanya sangat penting untuk berfungsinya tubuh.
Nah, jahe yang dicampur dengan buah ini ternyata juga ampuh menurunkan gejala asam urat yang mengganggu.
Baca Juga:
Sebuah penelitian yang dipublikasi pada 2011 menemukan jahe bekerja sebagai agen antiinflamasi. Kandungan herbal di dalamnya bisa menurunkan gejala asam urat.
Pada penelitian itu, jahe diadu dengan obat bernama indometasin.
Hasilnya, jahe memiliki efek yang sama baiknya dengan obat tersebut.
Baca Juga:
Penelitian lain juga sama.
Di Pakistan, ada tim peneliti yang menemukan campuran jahe dengan beberapa jenis herbal lain memiliki efek antiinflamasi.
Gejala asam urat yang membuat Anda khawatir bisa diturunkan hanya dengan mengonsumi jus jahe campur mentimun.
BERITA TERKAIT
- 5 Manfaat Air Perasan Jeruk Nipis, Bantu Cegah Serangan Penyakit Ini
- 5 Khasiat Mentimun, Penderita Penyakit Ini Wajib Mengonsumsinya
- Penderita Asam Urat Perlu Hindari 8 Makanan Ini, Salah Satunya Seafood
- 5 Khasiat Rutin Minum Air Lemon Campur Madu, Berat Badan Bakalan Ambyar
- Redakan Kram Menstruasi yang Menyakitkan dengan Mengonsumsi 6 Makanan Ini
- Kulit Bakalan Cerah dan Sehat dengan Rutin Mengonsumsi 5 Buah Ini