Juve Garap Stadion Baru di Olimpico
Sabtu, 22 November 2008 – 10:24 WIB

Juve Garap Stadion Baru di Olimpico
Stadion baru Juve direncanakan memiliki kapasitas 40.200 tempat duduk. Yang terpenting, tidak ada lagi lintasan lari di stadion baru tersebut. Dengan demikian, antara pemain dan tifosi semakin dekat.
Baca Juga:
Yayasan Delle Alpi menyiapkan anggaran USD 131,5 juta atau sekitar Rp 1,5 triliun untuk pembangunan stadion baru tersebut. Sebanyak 75 persen dari anggaran itu bakal dibebankan kepada sponsor yang kemudian mendapatkan kompensasi sebagai nama stadion tersebut. Pembangunannya bakal dimulai April 2009.
Stadion baru Juve itu mengusung konsep modern. Tidak hanya lapangan dan tribun, stadion tersebut juga bakal dilengkapi 24 bar dan delapan restoran. (ham/ca)
JUVENTUS bakal memiliki markas baru. Delle Alpi, markas lama Juve, akan direnovasi untuk menghasilkan stadion baru yang direncanakan selesai pada
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Liga Inggris: Aston Villa Taklukkan Newcastle United 4-1
- Persija Menang, Persib Butuh 8 Poin, Cek Klasemen Liga 1
- Hasil NBA Playoffs: Nuggets Pukul Clippers, Pacers Hantam Bucks
- Marc Marquez Terus Mendominasi, Ducati Beri Warning kepada Pecco Bagnaia?
- Peringati HUT Ke-91, GP Ansor Gelar Gowes 91 Km, Menpora Sediakan Doorprize Umrah
- 389 Tim Siap Berpartisipasi di BALI 7s 2025 Presented By Bank Mandiri