Juventus Akhiri Kutukan Seri
Minggu, 18 Maret 2012 – 06:32 WIB
Usai jeda, kedua tim melakukan jual beli serangan. Namun Juventus terlihat lebih perkasa. Menit ke 55 giliran Claudio Marchisio memaksa Boruc memungut bola dari jala sendiri. Ia, berhasil memaksimalkan umpan Vucinic yang diteruskan dengan sebuah sundulan. Skor bertambah lagi menjadi 0:3.
Baca Juga:
Kemudian pada menit ke 67 playmaker gaek Italia, Pirlo melengkapi pesta gol tersebut. Gol keempat ini tiba berkat assist Vucinic. Skor berubah menjadi 0:4.
Menit ke 72 gol pamungkas dalam laga ini disumbangkan oleh Simone Padoin. Ia, menambah duka fans berat La Viola setelah meanfaatkan bola kiriman Pirlo. Hingga peluit panjang skor tak berubah.
Dengan hasil ini, Juve kembali ke trek perebutan Scudeto. Ia, kini tertinggal empat poin dari pemuncak klasmen AC Milan yang beberapa jam sebelumnya menggebuk Parma di Ennio Tardini.(zul/jpnn)
FLORENCE--- Juventus mengakhiri kutukan selalu bermain imbang dalam empat laga terakhir di Artemio Franchi. Ini setelah Si Nyonya Tua, menjadikan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Arema vs Persib: Kans Gervane Kastaneer Menggantikan Peran David da Silva
- Indonesia Masters 2025: Debut Alwi Farhan di Istora Senayan Berakhir Nahas
- Rachmat Irianto Absen Sampai Akhir Musim, Pelatih Persib Pasang Opsi Ahmad Agung
- Dukung Asta Cita, BNI Menggali Potensi Atlet Muda Bulu Tangkis di Tanah Air
- Ancelotti Bakal Tinggalkan Real Madrid, Penggantinya Bukan Orang Jauh
- Kevin Diks Selangkah Lagi Gabung Monchengladbach?