Juventus Mulai Mendekati Inter dan AC Milan
Minggu, 31 Januari 2021 – 19:50 WIB

Gelandang Juventus Aaron Ramsey merayakan gol yang dicetaknya bersama Cristiano Ronaldo dan Juan Cuadrado (kiri) pada pertandingan Liga Italia melawan Sampdoria yang dimainkan di Stadion Luigi Ferraris, Genoa, Sabtu (30/1/2021). (ANTARA/AFP/MARCO BERTORELLO)
Namun sudah offside saat menerima umpan panjang dari Leonardo Bonucci.
Wojciech Szczesny kemudian mementahkan sepakan Quagliarella dari sudut sempit dan sundulan Keita Balde.
Saat Sampdoria asyik menyerang, Ronaldo mengirimkan bola panjang kepada Cuadrado yang melakukan sprint.
Pemain Kolombia itu tidak egois, ia mengoper bola kepada Ramsey yang tidak terkawal untuk dikonversi menjadi gol.
Juve akan berusaha mempertahankan tren dua kemenangan berturut-turutnya saat menjamu AS Roma pada pertandingan Sabtu pekan depan.
Di sisi lain, Sampdoria akan berusaha segera kembali ke jalur kemenangan saat melawat ke markas Benevento Minggu pekan depan.(Antara/jpnn)
Juventus berhasil naik ke posisi ketiga klasemen Liga Italia, mulai mendekati Inter dan AC Milan.
Redaktur & Reporter : Ken Girsang
BERITA TERKAIT
- Liga Italia: AC Milan Berpesta Gol ke Gawang Udinese
- Bayern Vs Inter Milan 1-2: Martinez Melihat Penderitaan
- Hasil Liga Champions: Arsenal Bikin Madrid Babak Belur, Inter Iris Tipis Munchen
- Live Streaming Bayern Muenchen Vs Inter Milan, Mungkin Hujan Gol
- Derbi Della Madonnina, Inter Milan tak Diperkuat Lautaro Martinez
- Jay Idzes Bergeming Soal Gosip ke Inter Milan