Juventus Pesta Gol di Lapangan Bersalju
Senin, 01 Desember 2008 – 04:40 WIB
Setelah kemenangan tersebut, Ranieri tetap enggan tim asuhannya disebut sebagai kandidat scudetto. Sebab, menurut dia, hal itu justru membebani penampilan Juve. "Setiap kali memasang target juara, kami kalah," ucap Ranieri seperti dikutip Channel4. Terlepas dari itu, hasil tersebut dapat kembali memotivasi para punggawa Juve setelah gagal menang dalam dua laga sebelumnya. (ham/aww)
TURIN - Salju yang turun membasahi lapangan di Olimpico, Turin, kemarin diri hari WIB (30/11) mewarnai pesta gol tuan rumah Juventus ke gawang Reggina.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Liverpool Vs Real Madrid: 10 Pemain Absen Termasuk Vinicius
- Indonesia Masters 2025: Ginting Bicara Kenangan
- Banjir Pelatih Asing di Piala AFF 2024, Hanya Ada 1 Lokal
- Luar Biasa! 2 Pemain Non-Pelatnas PBSI Lulus BWF World Tour Finals 2024
- Begini Persiapan Megan C Sutanto Menuju Laga Olimpiade
- Inilah Kontestan BWF World Tour Finals 2024, Ngeri di Tunggal Putra