Juventus Potong Gaji Cristiano Ronaldo
Minggu, 29 Maret 2020 – 14:58 WIB

Cristiano Ronaldo. Foto: ANTARA/AFP/MARCO BERTORELLO
Juventus memiliki tiga pemain yang dinyatakan positif terjangkit COVID-19 yaitu Daniele Rugani, Blaise Matuidi dan Paulo Dybala, yang semuanya dalam kondisi kesehatan baik.
Sepak bola di Italia sendiri telah dihentikan sementara sejak 10 Maret setelah negara tersebut mencatatkan kasus kematian tertinggi akibat virus itu, yang mencapai lebih dari 10.000 orang pada Sabtu (waktu setempat). (antara/jpnn)
Selain Cristiano Ronaldo, semua pemain hingg staf Juventus juga kena potong gaji.
Redaktur & Reporter : Adek
BERITA TERKAIT
- Ancelotti Sebut Mbappe Punya Kesempatan Menyamai Rekor Ronaldo di Real Madrid
- Lini Serang Venezia Buat Jay Idzes Frustrasi
- Drawing LCA: Marinos Jumpa Al Nassr, Potensi Bentrok Sandy Walsh vs Cristiano Ronaldo
- R9: Cristiano Ronaldo bukan Pemain Terbaik Sepanjang Sejarah
- Bertandang ke Torino, AC Milan Tanpa Kyle Walker
- Ragam Kejanggalan Kedatangan Cristiano Ronaldo ke Indonesia, Mulai Bertemu Menkeu Hingga Makan Mie