Juventus v Catania: Niat Bangkit
Kamis, 13 Januari 2011 – 12:56 WIB
"Amauri akan absen selama dua hari. Dengan (Vicenzo) Iaquinta dan (Fabio) Quaqliarella masih cedera, Alex (sapaan akrab Del Piero, Red) akan menjadi andalan kami di lini depan melawan Catania," ungkap Luigi Del Neri, allenatore Juve.
Baca Juga:
Del Piero akan diduetkan dengan striker yang baru didatangkan dari Genoa, Luca Toni. Itu berarti mengulang kolaborasi saat Italia memenangkan Piala Dunia 2006. "Alex adalah pemain fantastis dan semua pemain senang berduet dengannya," kata Toni yang kini berusia 33 tahun.
Kendati sama-sama veteran, Toni yakin dirinya dan Del Piero bisa menjadi ujung tombak tim, baik dalam urusan mencetak gol maupun kebangkitan Juve di sisa musim. "Yang saya tahu, Juve adalah tim yang dihuni pemain bagus dan pejuang sejati di lapangan. Kami tahu apa yang harus kami lakukan," terang mantan bomber Fiorentina dan Bayern Munchen itu.
Sementara dari kubu tamu, striker Maxi Lopez menyimpan misi pribadi dalam lawatan ke kandang Juve. Misi itu tak lain unjuk gigi kepada Juve bahwa dirinya adalah striker top. Maxi termasuk pemain yang sempat dikaitkan dengan Juve sebelum Nyonya Tua memutuskan untuk merekrut Toni.
TURIN - Juventus membuka lembaran 2011 dengan dua kekalahan beruntun di Serie A Italia. Setelah dipermalukan 1-4 Parma (6/1), Juve diperdaya Napoli
BERITA TERKAIT
- Ancelotti Bicara Soal Kondisi Mbappe: Masa Buruknya akan Segera Berakhir
- Thiago Motta Puji Performa Khepren Thuram di Juventus
- Gagal Juara China Masters 2024, Jonatan Christie Merasa Ada yang Mengganjal
- Jonatan Christie Tumbang, Trofi China Masters 2024 Milik Anders Antonsen
- Live Streaming Final China Masters 2024 Jojo Vs Antonsen, Sekarang!
- Final China Masters 2024 Dibuka dengan Dramatis, 93 Menit