Juventus vs Chelsea: Federico Chiesa Pahlawan Tuan Rumah
Kamis, 30 September 2021 – 08:33 WIB

Para pemain Juventus merayakan gol yang dicetak Federico Chiesa ke gawang Chelsea. Foto: (Juventus)
Selain itu, Chelsea juga mencatatkan 16 kali percobaan tembakan ke gawang berbanding lima dari Juventus.
Tambahan tiga poin di laga ini membuat Si Nyoya Tua kian nyaman di posisi puncak Grup H dengan nilai enam hasil dua kali menang.
Sementara Chelsea menguntit di urutan kedua dengan koleksi tiga angka. (mcr16/jpnn)
Juventus sukses meraih poin penuh di kandang saat jumpa Chelsea pada matchday kedua Liga Champions 2021/22. Juventus patut berterima kasih kepada Federico Chiesa.
Redaktur : Dhiya Muhammad El-Labib
Reporter : Muhammad Naufal
BERITA TERKAIT
- Ancelotti Tetap Mempercayakan Vinicius Jr Mengeksekusi Penalti
- Lihat Bagan dan Jadwal Perempat Final Liga Champions
- Chelsea vs Copenhagen: Asa Kevin Diks cs Masih Terbuka
- Real Madrid Singkirkan Atletico, Jude Bellingham Bicara Mentalitas Los Blancos
- Soal Gol Penalti Julian Alvarez Dianulir, Reaksi Diego Simeone Penuh Tanda Tanya
- Perempat Final Liga Champions: Spanyol, Inggris, dan Jerman Terbanyak