KA Pasuruan Padat Penumpang
Selasa, 07 September 2010 – 02:15 WIB

KA Pasuruan Padat Penumpang
Baca Juga:
"Keramaian sudah terasa sejak H-5 lalu. Sejak itu hampir setiap kereta yang berhenti, baik itu mau menaikkan atau menurunkan penumpang, stasiun selalu membludak pengunjungnya," ujar Sudarmo, salah satu petugas stasiun KA Pasuruan.
Baca Juga:
Menurutnya, keramaian ini biasanya terjadi sampai H+8 nanti. "Semakin mendekati hari raya ketupat, stasiun semakin ramai. Biasanya sih penumpang yang banyak adalah penumpang yang ingin balik ke tempat kerjanya. Di waktu itu kan liburan sudah habis dan pekerja harus bekerja kembali," katanya.
PASURUAN - Lebaran tinggal beberapa hari lagi. Kereta api (KA) yang singgah di Stasiun Kota Pasuruan dan Bangil terlihat kian padat penumpang. Kursi-kursi
BERITA TERKAIT
- Kodam I/Bukit Barisan Bantu Warga yang Diduga Diintimidasi Ormas
- Farhan Bimbang Tindak Tegas Kusir Delman yang Getok Tarif Tak Wajar di Bandung
- Harga Emas Perhiasan di Baturaja Tembus Rp 11,3 Juta Per Suku
- Korban Kedua Perahu Getek Tenggelam di Perairan Sungai Musi Ditemukan Meninggal Dunia
- 2 Lansia yang Tenggelam di Perairan Sungai Musi Ditemukan Sudah Meninggal Dunia
- Tabung Gas Meledak di Cilincing, 3 Warga Terluka