Kabar Baik Bagi Mantan Pengikut Syiah yang Ingin Pulang ke Sampang
Senin, 10 Januari 2022 – 05:33 WIB
Mantan pengikut Syiah yang berencana kembali ke Sampang dalam waktu dekat ini sebanyak 26 orang.
Empat kepala keluarga bahkan sudah ada yang membangun rumah di Desa Blu’uran, Omben dan Desa Karanggayam, Karang Penang sebanyak dua kepala keluarga.
Konflik bernuansa SARA antara Syiah dan Sunni di Sampang, Madura itu terjadi pada 2012 hingga akhirnya para korban tersebut diungsikan ke Rusunawa Jemundo, Sidoarjo. (antara/mcr13/jpnn)
Kabar baik bagi mantan pengikut aliran keagamaan Syiah yang ingin pulang ke Sampang, Madura, begini.
Redaktur & Reporter : Ken Girsang
BERITA TERKAIT
- Menaker Ida Fauziyah Sampaikan Kabar Baik tentang Kondisi Ketenagakerjaan di Indonesia
- Terima Kunjungan Wamenlu Libya di MPR RI, Fadel Muhammad Sampaikan Kabar Baik Ini
- Pj Gubernur Agus Fatoni Sampaikan Kabar Baik Soal Produksi Padi di Sumsel, Alhamdulillah
- Kabar Baik dari Pj Gubernur Agus Fatoni soal Hasil Kinerja Setahun Pemprov Sumsel di 2023
- Menaker Ida Fauziyah Sampaikan Kabar Baik Soal Kondisi Ketenagakerjaan di Indonesia
- Kabar Baik, Tersedia Puluhan Ribu Lowongan Kerja di Job Fair Nasional 2023, Yuk Buruan!