Kabar Baik dari Mas Nadiem untuk Guru Honorer Lulus Passing Grade PPPK Tanpa Formasi
Selasa, 17 Mei 2022 – 05:15 WIB

Mendikbudristek Nadiem Makarim menyampaikan kabar baik untuk para guru honorer yang lulus passing grade PPPK tanpa formasi. Ilustrasi by: Ricardo/JPNN.com
"Para guru honorer yang lulus passing grade, baik tahap pertama dan kedua tidak perlu tes lagi. Mereka diangkat begitu formasi dibuka," terangnya.
Kabar baik lainnya yang disampaikan Nadiem, para guru tersebut tidak akan dipindahkan ke daerah lain, melainkan mereka tetap mengabdi di sekolah induk atau masih pada wilayah yang sama jika formasi sekolah induk sudah terpenuhi. (esy/jpnn)
Mendikbudristek Nadiem Makarim menyampaikan kabar baik untuk para guru honorer yang lulus passing grade PPPK tanpa formasi
Redaktur & Reporter : Sutresno Wahyudi
BERITA TERKAIT
- 5 Berita Terpopuler: Jadwal Tes PPPK Sudah Keluar, 6 Fakta Terungkap, Komitmen Tegas
- Guru Sekolah Rakyat dari PNS & PPPK, Diusulkan Kepala Daerah
- Seleksi PPPK Tahap 2 Daerah Ini Bulan Depan, 904 Honorer Memperebutkan 103 Sisa Formasi
- 5 Berita Terpopuler: Kabar Baik, Honorer Silakan Mempersiapkan Diri, Jadwal Tes PPPK Sudah Keluar?
- Jadwal Tes PPPK Tahap 2 Tidak Serentak, Kapan Bisa Cetak Kartu Ujian? Tenang ya
- Sebegini Jumlah Honorer yang Bertarung di Tes PPPK Tahap 2, Ketat