Kabar Baik Nih yang Mau jadi Petugas Haji, Berikut Cara Mendaftarnya
Selasa, 17 Januari 2023 – 11:34 WIB
![Kabar Baik Nih yang Mau jadi Petugas Haji, Berikut Cara Mendaftarnya](https://cloud.jpnn.com/photo/arsip/normal/2022/03/07/ilustrasi-jemaah-haji-indonesia-foto-dok-jpnncom-j32t7-kxuf.jpg)
Pendaftaran petugas haji diperpanjang hingga 20 Januari 2023. Ilustrasi Foto: Dok. JPNN.com
Menurut dia, seleksi petugas kloter dan PPIH Arab Saudi terbuka untuk umum dengan syarat harus ada rekomendasi dari Ormas Islam, lembaga pendidikan, atau pesantren.
"Sedangkan untuk PNS harus melampirkan surat tugas dari kementerian/lembaga," katanya.
Selain itu, Kemenag juga akan menyiapkan petugas haji khusus untuk mendampingi anggota jamaah yang sudah lanjut usia (lansia).
"Kami harus siapkan petugas yang memiliki kemampuan khusus dalam mendampingi dan melayani jamaah lansia," kata Dirjen PHU Hilman Latief. (antara/jpnn)
Kementerian Agama memperpanjang proses pendaftaran seleksi Petugas Penyelenggara Ibadah Haji (PPIH).
Redaktur & Reporter : Rah Mahatma Sakti
BERITA TERKAIT
- HNW Mengajak Masyarakat Sampaikan Aspirasi Terkait RUU Penyelenggaraan Haji dan Umrah
- IFG Optimalkan Layanan Perlindungan Asuransi Terbaik Bagi Jemaah Haji & Umrah
- HNW Ingatkan Pemerintah tak Mengurangi Kualitas Layanan Haji Meski Ada Efisiensi Anggaran
- Indonesia jadi Tuan Rumah PaRD Leadership Meeting 2025
- 2 Dekade Komitmen Sosial, Reksa Dana Haji Syariah Berangkatkan Hampir 1000 Jemaah
- Kemenag Siapkan 200 Naskah Khotbah di Aplikasi Pusaka