Kabar Baik, Rupiah Berpeluang Menguat Rp13.500 Per Dolar AS, Ini Syaratnya...

Kabar Baik, Rupiah Berpeluang Menguat Rp13.500 Per Dolar AS, Ini Syaratnya...
Uang Rupiah. Foto: Ricardo/JPNN

"Ekspor dan impor akan kembali seperti semula. Pertumbuhan ekonomi akan membaik lagi," pungkasnya.

Seperti diketahui, Pada Senin (15/2) lalu, rupiah ditutup menguat 63 poin atau 0,45 persen ke posisi Rp13.910 per dolar AS dari posisi penutupan hari sebelumnya Rp13.973 per dolar AS.(mcr10/jpnn)

Simak! Video Pilihan Redaksi:

Direktur PT TRFX Garuda Berjangka Ibrahim mengatakan, nilai tukar rupiah masih berpeluang menguat hingga angka Rp13.500 per dolar Amerika Serikat (AS).


Redaktur & Reporter : Elvi Robia

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News