Kabar Baik Untuk Bikers di Surabaya, RCX Motogarage Terima Titip Jual atau Tukar Tambah

jpnn.com, JAKARTA - RCX Motogarage - toko riding dan apparel premium baru saja meresmikan cabang baru di Surabaya, Jawa Timur, Minggu kemarin.
RCX Motogarage hadir sebagai solusi bagi bikers yang mencari produk premium dengan harga terjangkau.
Saat ini, RCX Morogarage sudah ada di Jakarta, Bandung, Tangerang, dan outlet Surabaya yang baru saja diresmikan.
RCX Motogarage Surabaya beralamat di Jalan Pakis Argosari II No.91F, Dukuh Pakis, Kec. Dukuhpakis, Surabaya, Jawa Timur 60224.
"Peresmian outlet baru di Surabaya dikarenakan tingginya angka pengendara motor di Surabaya dan sekitarnya."
"Selain itu, biker Surabaya juga memiliki antusiasme tinggi dalam menggunakan perlengkapan berkendara berkualitas serta apparel premium," ujar owner RCX Motogarage Antonius Rangga, dalam keterangannya, Senin (10/3).
Rangga menambahkan RCX Motogarage menawarkan produk-produk berkualitas dari berbagai merek ternama yang terjamin originalitasnya.
Seluruh produk RCX Motogarage juga telah melalui proses kurasi dan quality control yang ketat.
RCX Motogarage - toko riding dan apparel premium baru saja meresmikan cabang baru di Surabaya, Jawa Timur, Minggu kemarin.
- Sederet Kiprah Maung: dari Mobil Dinas Presiden Prabowo hingga Dipakai Paus Fransiskus
- Dukung Kelancaran Mudik, Hino Siapkan 18 Posko Lebaran di Sumatera & Jawa, Ini Lokasinya
- Tip Berkendara Mobil Listrik Saat Melewati Banjir, Nomor 3 Penting
- Fokus Tahun Ini, Seva Akan Membesarkan Segmen Mobil Bekas
- Yamaha Gear Ultima 125 Hybrid Diluncurkan, Begini Spesifikasi dan Harganya
- Ini Kelebihan Mitsubishi Xforce Dibanding Kompetitornya