Kabar Baik untuk Petani Sawit, Alhamdulillah
Selasa, 10 Mei 2022 – 20:05 WIB

Petani di Aceh Utara akan mendapatkan peremajaan kelapa sawit rakyat seluas 2.000 hektare pada 2022. Ilustrasi: Ricardo/JPNN.com
Setiap kelompok juga harus mengusulkan minimal 50 hektare dan setiap petani dalam kelompok tersebut tidak dibolehkan mengusulkan lebih dari empat hektare.
"Program ini membantu petani karena untuk meremajakan tanaman sawit membutuhkan biaya besar. Kami kita terus menyosialisasikan kepada petani agar dapat memanfaatkan program tersebut," kata Lilis Indriansyah. (antara/jpnn)
Petani di Aceh Utara akan mendapatkan peremajaan kelapa sawit rakyat seluas 2.000 hektare pada 2022
Redaktur & Reporter : Elvi Robiatul
BERITA TERKAIT
- Gegara Membawa Sabu-Sabu, Petani Ditangkap Polres Flores Timur
- Mentan: Pengamat Rugikan Negara Rp5 Miliar Bukan Sosok Asing, Guru Besar
- Tembus 1 Juta Ton, Bulog Tetap Optimalisasi Penyerapan Panen Raya 2025
- Kawanan Gajah Liar Merusak 7 Rumah Warga di Lampung Barat
- Cerita Presiden Prabowo Punya Tim Pertanian Hebat, Apresiasi Kinerja Kementan
- Dukung Program Prabowo, APROPI Berkomitmen Turunkan Harga Pestisida untuk Petani