Kabar Buruk Bagi Bonek soal Masa Depan Bintang Persebaya
Rabu, 19 Desember 2018 – 17:03 WIB

Para pemain Persebaya Surabaya sedang berlatih. Foto: Satrio Wicaksono for Persebaya
Madura United sudah resmi memperpanjang kontrak Alfath Fathier yang posisinya sama dengan Ruben.
Sementara itu, Manajer Persebaya Chandra Wahyudi masih yakin Ruben tetap bertahan.
"Nanti setelah Natal kami bicara," terang Candra. (tam/abg)
Bonek mendapat kabar buruk perihal masa depan bek kiri Persebaya Surabaya Ruben Sanadi.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Begini Siasat Pelatih Persebaya Menyambut Libur Lebaran
- Klasemen Liga 1 2024/2025 Persebaya Bungkam PSM
- PSM vs Persebaya: Juku Eja Kena Terkam Bajul Ijo
- Jadwal Persebaya vs Persib, David da Silva Bicara Memori Baik
- Berikut Jadwal Lengkap Liga 1 Pekan ke-25, Ada Persebaya vs Persib
- Paul Munster Ungkap Awal Petaka Kekalahan Persebaya dari Persib, Juga Singgung Wasit