Kabar Duka, Miing Meninggal Dunia, Pasar Cinde Sontak Ramai
Kamis, 02 September 2021 – 10:21 WIB

Pasar Cinde Palrmbang tempat Miing ditemukan. Foto: palpos.id
Menurut dia, korban merupakan penjaga wc umum di Pasar Cinde.
"Lebih dari 20 tahun korban bekerja di sini sebagai penjaga toilet, korban di kenal baik dan ramah," imbuhnya.
Sementara itu, Kapolsek Ilir Barat I, Kompol Roy Aprian Tambunan mengatakan dari informasi kepala pasar bahwa korban meninggal karena sakit.
“Informasi yang kami terima korban sakit, dugaan sementara sakit,” tutup Aprian. (*/palpos.id)
Miing (60) ditemukan meninggal dunia dan sontak Pasar Cinde Palembang sontak ramai dengan orang-orang di sekitar
Redaktur & Reporter : Rasyid Ridha
BERITA TERKAIT
- CPNS dan PPPK Palembang Bakal Dilantik dalam Waktu Dekat
- Tegas, Dansat Brimob Polda Sumsel Pecat Dua Anggotanya, Fotonya Dicoret
- Pencurian Tabung Gas Terjadi Berulang Kali, Rahmad Curhat Begini
- Herman Deru Dampingi Presiden Tanam Padi Serentak di 14 Provinsi Se-Indonesia
- Dokter PPDS Anestesi Unsri Diduga Jadi Korban Kekerasan Konsulen di RSUP Hoesin Palembang
- Harga Ayam di Palembang Mengalami Penurunan, Ini Penyebabnya