Kabar Gembira Bagi ASN yang Ingin Membeli Rumah dengan Skema Syariah
Rabu, 24 Agustus 2022 – 22:18 WIB

BTN Syariah. Foto dok BTN
Sementara itu, Adi Setianto, Komisioner BP Tapera menyampaikan per Agustus 2022 BP Tapera mencatat sebanyak 179.030 peserta yang menggunakan skema syariah, dengan dana kelolaan mencapai Rp 358,54 miliar.
“Sementara Tapera Syariah disalurkan kepada 290 perserta Tapera Syariah dengan nilai Rp 42,87 miliar, hal ini merupakan bentuk Komitmen BP Tapera,” sebut Adi.(chi/jpnn)
Unit Usaha Syariah dari PT Bank Tabungan Negara (BTN) menjadi bank pertama yang menyalurkan Tapera Syariah.
Redaktur & Reporter : Yessy Artada
BERITA TERKAIT
- TASPEN Rayakan 62 Tahun Penuh Kepedulian, Beri Bantuan Kursi Roda ke Peserta Pensiun
- Hari Kartini, Pramono Gratiskan Pengurusan SIM untuk ASN dan Wartawan Perempuan
- Perjalanan Gemilang 62 Tahun TASPEN: Ini Sederet Inovasi dan Transformasi Layanan
- Lantik 3.344 PPPK & 352 CPNS, Rudy Susmanto Pengin ASN Jadi Agen Perubahan
- 297 PPPK Tapin Dilantik, Bupati Yamani Beri Pesan Begini
- BTN JAKIM Dongkrak Transaksi Digital