Kabar Gembira Bagi Nakes di Lombok Tengah, Pemkab Akan Rekrut 1.031 PPPK
Senin, 10 April 2023 – 19:43 WIB

Bupati Lombok Tengah Lalu Pathul Bahri saat ditemui awak media di Praya. Foto: Edi Suryansyah/JPNN.com
"Dengan penambahan kuota PPPK ini, kami berharap bisa meningkatkan pelayanan kesehatan masyarakat," ujar Pathul.
Sebelumnya, Kepala Dinas Kesehatan Lombok Tengah Suardi mengatakan proses seleksi PPPK bagi perawat, bidan, dan dokter akan segera dilakukan.
Hanya saja, kata Suardi, pihaknya saat ini masih menunggu arahan pemerintah pusat.
Pihaknya mengaku sebelumnya sempat mengusulkan 2.566 formasi PPPK untuk nakes dan non-kesehatan.
Bupati Lombok Tengah Lalu Pathul Bahri meminta Kepala Dinas Kesehatan mulai melakukan persiapan.
BERITA TERKAIT
- BKN Ungkap Jumlah Instansi Sudah Terbitkan SK PPPK 2024, Jangan Kaget ya
- 5.800 Honorer di Daerah Ini Berpeluang Diangkat Menjadi PPPK Paruh Waktu
- Setahun Lagi Pensiun, Kebayang Sedihnya kalau PPPK 2024 Tidak Dilantik Hari Ini
- Daerah Ini Termasuk Tercepat Pengangkatan PPPK 2024 & CPNS
- 5 Berita Terpopuler: ASN & Honorer Mendukung Tata Kelola Guru Diambil Pusat, Ketum PGRI Memohon kepada Mendikdasmen
- ASN dan Honorer Dukung Tata Kelola Guru Diambil Alih Pusat